Bagi anda yang bekerja di kantor perusahaan besar, pastinya membutuhkan baju kerja yang cocok digunakan untuk ngantor. Oleh karena itu memang penting dalam memilih baju kerja yang terutama untuk pria. Baju kerja pria memang tergolong sederhana namun jangan salah sangka kalau baju kerja pria itu sedikit rumit dalam hal perpaduan dengan aksesoris lainnya. Sehingga untuk membuat pria semakin terlihat gagah dan maco haruslah menggunakan baju yang cocok untuk dikenakan waktu bekerja. Melihat model yang hanya dipasarkan tergolong sederhana maka perpaduan yang bagus penting untuk di terapkan.

Salah satu model baju kerja pria yang banyak digunakan adalah kemeja polos yang di padukan dengan setelan celana hitam. Mungkin bisa di padukan dengan dasi panjang yang bermotif ataupun polosan bahkan corak yang bebas pun dapat disesuaikan dengan warna baju kerja pria yang polos tersebut. Model setelan baju kemeja panjang yang polos serta celana hitam polos panjang juga bisa menjadi referensi model baju kerja pria.
Selain itu bagi anda lebih menyukai model baju kerja pria yang lebih terlihat elegan maka anda harus mencoba model baju kerja pria dengan model baju atas kemeja panjang warna putih polos dengan di padukan celana hitam panjang polos. Jika anda terlihat ingin lebih elegan lagi maka anda harus menggunakan setelan jas yang sangat style. Karena akan menambah daya menarik bagi yang melihatnya.
Demikian tadi adalah beberapa model baju kerja pria yang dapat digunakan ketika bekerja di kantor. Oleh karena itu bagi anda yang memiliki pekerjaan di kantor maka akan sangat penting jika melihat model fashion saat ini.
0 comments :
Post a Comment